Page Nav

HIDE

Gradient Skin

Gradient_Skin

Pages

Responsive Ad

Ditekuk Sulsel, Tim Sepak Bola NTB Tetap Kantongi Tiket Popnas

Ditekuk Sulsel, Tim Sepak Bola NTB Tetap Kantongi Tiket Popnas kicknews.today â€" Tim Nusa Tenggara Barat (NTB) kalah 4-3 dari Sulawes...

Ditekuk Sulsel, Tim Sepak Bola NTB Tetap Kantongi Tiket Popnas

kicknews.today â€" Tim Nusa Tenggara Barat (NTB) kalah 4-3 dari Sulawesi Selatan (Sulsel) pada laga final cabang olahraga sepak bola Pekan Olahraga Pelajar Wilayah (Popwil) IV 2018, Sabtu (27/10). Namun meski kalah tim NTB mendapat tiket ke Popnas di Papua.

Dalam pertandingan di stadio Gelanggang Olah Raga (GOR) Turida- Mataram Lombok NTB, Kedua Tim tersebut bermain secara efektif dan ketat.

Berita terkait

Meski kalah, penguasaan bola tim NTB dengan kostum hijau cukup mengancam gawang Sulsel. Tetapi serangan demi serangan tersebut tidak mengendorkan benteng pertahanan tim lawan.

Babak pertama tidak ada gol tercipta. Demikian juga babak kedua, kedua tim bermain ketat tanpa sebiji pun gol.

Pertandingan tersebut tidak ada penambahan waktu, dengan waktu normal 70 menit, skor akhir 0-0, dan berakhir dengan adu penalti. Tim NTB kalah dengan skor 3 â€" 4.

Pelatih Sepak Bola NTB, Hamzah Wardi, mengatakan anak asuhnya cukup memuaskan, telah memberi kembanggaan tersendiri bagi masyarakat NTB.

“Semangat yang luar biasa dari anak-anak, meskipun latihan seminggu, tapi penguasaan bola cukup luar biasa, kita terharu, ini kebanggaan bagi kita dapat tiket ke Popnas, mental anak-anak cukup bagus,” ucapnya.

“Untuk persiapan ke Popnas, kita harus lebih mantapkan latihan, dengan demikian Dispora juga punya atensi untuk beri ruang latihan bagi anak-anak,” tutupnya. (rif)

Download Best WordPress Themes Free DownloadPremium WordPress Themes DownloadDownload Best WordPress Themes Free DownloadDownload WordPress ThemesZG93bmxvYWQgbHluZGEgY291cnNlIGZyZWU=download micromax firmwarePremium WordPress Themes Downloadudemy paid course free downloadContinue ReadingSumber: Berita Nusa Tenggara Timur

Reponsive Ads